Fungsi dan manfaat Follow pada Blog

FollowFollow atau bisa diartikan sebagai Pengikut adalah mengikuti blog milik orang lain atau pengguna yang berhubungan langsung dengan blog yang mereka ikuti. Dengan cara mereka memfollow menggunakan accout yang mereka miliki.

Manfaat Follow Di Blog Orang Lain bagi kita salah satunya yaitu mengetahui perkembangan blog yang kita ikuti. Secara otomatis postingan yang mereka update setiap harinya akan ditampilkan pada Dashboard Accout Blogspot pada tab Blogs I’m Following, disana akan ditampilkan judul dan ulasan singkat tentang postingan tersebut serta waktu postingan yang menandakan telah berapa lama postingan itu dibuat.

Tentunya akan menjadi keuntungan buat kita sendiri dengan sering follow ke blog orang lain. Kita akan mendapatkan update dari blog tersebut dan mengetahui perkembangan para blogger sebelum orang lain mengetahuinya, karena setelah pemilik blog tersebut mempublikasikan postingan terbarunya, otomatis akan muncul di Dashboard kita. (tentunya ketika kita sedang aktif membuka accout blog). Dan apabila kita berkenan bisa langsung melihat postingan terbaru mereka dengan menambahkan komentar yang pertama di postingan tersebut.

Manfaat Follower Bagi Blog.
Bagi blog yang menyediakan fasilitas follower akan mendapatkan keuntungan atau manfaat tersendiri, salah satunya bisa menjadi tempat silaturahmi sesama para blogger, dan apabila follower di blog tersebut telah banyak, akan cepat membawa popularitas blog tersebut karena ada yang menilai bahwa popularitas sebuah blog bisa dilihat dengan jumlah followernya.

Hal ini memberikan keuntungan kepada kedua belah pihak, disatu sisi kita mendapatkan update dari postingan-postingan mereka, disisi lain mereka juga akan sangat senang dengan banyaknya follower diblog mereka yang akan meningkatkan popularitas blog tersebut.

Jadi mulai sekarang kita jangan ragu untuk follow di blog orang lain, kita tidak akan rugi untuk melakukannya, namun sebaliknya kita akan mendapatkan keuntungan yang orang lain tidak akan mendapatkannya.

Semoga bermanfaat buat kita semua.

Kalau ada pertanyaan atau anda suka dengan "Fungsi dan manfaat Follow pada Blog" di atas silahkan masuk pada kolom komentar di bawah. Thanks.
Aristokrat Label: 04.53.00 19 komentar

19 komentar

  1. Kunjungan siang gan , , , ,

    Jangan Lupa Kunbal ya http://bangsatriamandala.blogspot.com/

    BalasHapus
  2. blognya keren sob , , , ,
    mau tau yang unik, lucu, keren, kunjungi http://informandunia.blogspot.com/
    thanks . . .

    BalasHapus
  3. blognya bagus sekali.......salam kenal
    REAL NEWS

    BalasHapus
  4. keren sob jangan lupa mampir di gubuk inforfiles.blogspot.com

    BalasHapus
  5. Gan terima kasih artikelnya sangat membantu sekali untuk kami yang masih pemula ini.

    Kalau berkenan mampir ke blog kami ya gan, minta sarannya gan untuk perbaikan blog kami.

    dan kalau boleh kami mau di ajarkan cara membuat tombol melayang untuk back to top, down dll ... terima kasih gan. Salam Persaudaraan Blogger ...

    BalasHapus
  6. Wah,. bgitu ya gan? baru tau

    Thanks infonya , Kunbal ya ke http://cyberconnex.blogspot.com

    BalasHapus
  7. Gimana cara agar mempunyai banyak follower blog?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Banyak cara yg dpt kita lakukan. disamping mempercantik Blog dan mengisinya dg konten yg bermanfaat, juga jangan lupa sering2 berkunjung ke Blog2 tetangga. :d

      Hapus
  8. Cara mendapatkan bagaimana gan?

    BalasHapus
  9. Artikel yang bagus bro. :) slam knal yha?

    BalasHapus
Sebelum Anda meninggalkan halaman ini, silahkan masukkan "KOMENTAR" Anda.

to top Page Up Page Down to Bottom Auto Scroll Stop Scroll