Pernah Lihat Senyum 'Missing Link' Manusia & Kera?

Senyum 'Missing Link' Manusia & Kera
Senyum penasaran bermain di wajah makhluk ini, mata dan mulut sangat menyerupai manusia, sementara tulang pipi dan alis mirip bintang liar. Karabo diduga kuat merupakan moyang paling awal dan ‘missing link’ antara manusia dan kera. Gambar ini merupakan hasil buatan seniman paleo John Gurche berdasarkan tulang bocah berusia 13 yang ditemukan di gua di Afrika Selatan. Karabo yang berarti ‘jawaban’ ini memiliki nama resmi Australopitherus Sediba yang hidup pada dua juta tahun silam. Karabo pertama ditemukan pada 2008 dan berhasil membuat para peneliti terkejut. Profesor biologi evolusioner Lee Berger dari Wirwatersrand University mengatakan seperti dikutip DM, “Kami belum pernah melihat yang seperti ini. Sulit menyangkal temuan ini menyerupai manusia di sisi lain temuan ini sangat primitif”.


inilahdotcom

Kalau ada pertanyaan atau anda suka dengan "Pernah Lihat Senyum 'Missing Link' Manusia & Kera?" di atas silahkan masuk pada kolom komentar di bawah. Thanks.
Aristokrat Label: 17.30.00 0 komentar
Posting Komentar
Sebelum Anda meninggalkan halaman ini, silahkan masukkan "KOMENTAR" Anda.

to top Page Up Page Down to Bottom Auto Scroll Stop Scroll