Tombol Cepat yang Sering Digunakan Pada Keyboard

Tombol Cepat yang Sering Digunakan Pada Keyboard
Keyboard ShortcutKeterangan
ALT+EMengedit Pilihan Dalam Program Saat Ini
ALT+FMengajukan Pilihan Menu Di Program Saat Ini.
ALT+F4Menutup Layar Aktif
ALT+ENTERMenampilkan properti dari objek yang dipilih
ALT+ESCMengelilingi item dalam urutan yang telah dibuka
ALT+HOMEMenampilkan menu Start Awal Di Google.
ALT+SpaceBuka menu sistem untuk jendela aktif
ALT+Space+NMinimize Halaman
ALT+Space+RMerestore
ALT+Space+XUntuk Meperpesar Tampilan
ALT+TABPergantian antara item yang terbuka
ALT+CTRL+CMemunculkan symbol ©
ALT+CTRL+RMemunculkan symbol ®
ALT+CTRL+TMemunculkan symbol â„¢
CTRL+APilih Semua Teks.
CTRL+CCopy
CTRL+BBold (Membuat teks tebal)
CTRL+DMenampilkan kotak Font (Pengaturan ukuran teks dan jenis teks) CTRL+E Membuat teks rata tengah
CTRL+FMenampilkan kotak Find & Replace - (Find
CTRL+GMenampilkan kotak Find & Replace - (Go to)
CTRL+HMenampilkan kotak Find & Replace - (Replace)
CTRL+IMembuat teks miring
CTRL+JMembuat teks rata kanan kiri
CTRL+KUntuk membuat Hyperlink
CTRL+LMembuat teks rata kiri
CTRL+MCopy
CTRL+NBuka menu baru pada aplikasi yang sedang dipakai
CTRL+OMembuka menu yang disimpan
CTRL+PPrint (Melakukan Perintah print)
CTRL+QMembuat teks rata kiri
CTRL+RMembuat teks rata kanan
CTRL+SSave (Menyimpan ulang dokumen yang sudah tersimpan)
CTRL+TMenambah Tab Di Mozzilla/Gogle Chrome/Opera
CTRL+UMemberi garis bawah pada teks
CTRL+VPaste
CTRL+WExit (keluar dari halaman kerja MS. Word)
CTRL+XMeng-Cut file.
CTRL+YPerintah yang merupakan akibat dari aktifitas yang baru saja terlaksana di MS.Word
CTRL+ZUndo (Kembali/Membatalkan)
CTRL+F1Menampilkan Menu Help
CTRL+F2Menampilkan ukuran lembar kerja
CTRL+F3Menghapus tek/gambar yang dipilih
CTRL+F4Menutup Ms.Word
CTRL+F5Refresh
CTRL+F6Membuka Ms. Word lain yang sedang aktif
CTRL+F7Mengatur posisi lembar kerja MS. Word
CTRL+F8Mengatur tampilan lebar & tinggi lembar kerja MS. Word
CTRL+F9Memberikan kurung kurawal pada teks yang dipilih
CTRL+F10Mengatur ukuran lembar kerja dengan ukuran normal
CTRL+F12Save As (Menyimpan dokumen Ms.Word)
CTRL+1Mengatur spasi 1 (single)
CTRL+2Mengatur spasi 2 (double)
CTRL+}Memperbesar ukuran huruf
CTRL+{Mengecilkan ukuran huruf
CTRL+Shift+FMengganti font
CTRL+Shift+AMembuat teks uppercase (kapital semua)
CTRL+HomePergi Ke Awal Dokumen.
CTRL+EndPergi Ke Akhir Dokumen.
CTRL+TABBergerak Maju melalui tab
CTRL+Alt+DelMemunculkan Taskmanager,
Fn+F2Rename File/Folder
Prt scScreenshoot
Shift+DelHapus Tanpa Masuk Recycle Bin
Shift+DepanHighlights Dari Posisi Saat Ini Ke Awal Baris.
Shift+EndHighlights Dari Posisi Saat Ini Sampai Akhir Baris.
Windows+DMenampilkan Desktop.
Windows+EMembuka My Computer.
Windows+FPencarian Untuk File Atau Folder.
Windows+F1Menampilkan Windows Help.
Windows+LLog Off Komputer
Windows+MMinimized Semua Tampilan Kerja layar aktif
Wind+Shift+MMengembalikan minimized Windows.
Windows+RMembuka Kotak Run
Windows+U+RRestart komputer
Windows+UMembuka Utility Manager.
Windows+U+USHut Down Cepat


Kalau ada pertanyaan atau anda suka dengan "Tombol Cepat yang Sering Digunakan Pada Keyboard" di atas silahkan masuk pada kolom komentar di bawah. Thanks.
Aristokrat Label: 17.54.00 0 komentar
Posting Komentar
Sebelum Anda meninggalkan halaman ini, silahkan masukkan "KOMENTAR" Anda.

to top Page Up Page Down to Bottom Auto Scroll Stop Scroll